Give Thanks to the
Lord
There are so many
things to be thankful for, but it’s human nature to sometimes forget to
appreciate what you have. (Young Parent’s Magazine Singapore - October 2012 edition).
That’s really true! We sometimes forget that actually we have so many
things to be thankful for. With a grateful heart, we can be thankful even in
simplicity. Thankful for the air that we breath, thankful that we can wake up
this morning in good health..
Let’s give thanks to the Lord… Taste and see how great our God is!
(-fon-)
Give thanks to the God of
heaven.
His love endures forever.
His love endures forever.
--- Psalm 136:29
Bersyukur kepada Tuhan
Begitu banyak hal yang
patut kita syukuri, tetapi adalah manusiawi jika kita terkadang lupa untuk
menghargai apa yang kita miliki. (Diambil dari Majalah Young Parents Singapore,
edisi Oktober 2012).
Sungguh benar adanya! Kita terkadang lupa bahwa sesungguhnya kita
memiliki begitu banyak hal yang patut kita syukuri. Dengan hati yang penuh
syukur, kita bisa berterima kasih bahkan dalam segala sesuatu yang sederhana
sekali pun. Bersyukur untuk udara yang kita hirup, bersyukur bahwa pagi ini
kita masih bisa bangun tidur dalam keadaan sehat…
Mari bersyukur kepada Tuhan… Kecaplah dan lihatlah begitu baiknya Tuhan
kita! (-fon-)
Bersyukurlah kepada Allah semesta langit! Bahwasanya untuk
selama-lamanya kasih setia-Nya.
--- Mazmur 136:26
No comments:
Post a Comment