Friday, June 27, 2014

TODAY, June 26-27: From Leviticus 19:16,18

Do Not Slander

The Presidential Election in Indonesia will come soon.
And for the last one month, even before that, we often read-see-or hear the words 'black campaign'.
Actually, it's almost the same with our daily life, sometimes there are some people or even ourselves had this experience as the victims of the act of slander.
How does it feel if we got slandered? Or being in the situation of defamation?
Of course, we're not going to like it.
Let's do our best in taking care our mouth and our hearts.
Especially for not saying bad things or false things about others.
May God lead our way.
(-fon-)

Do not go around saying things that hurt your people. Do not do things against the life of your neighbor. I am the Lord.
--- Leviticus 19:16

Jangan Menyebarkan Fitnah

Pemilihan Presiden di Indonesia sebentar lagi tiba.
Dan selama sebulan terakhir, bahkan sebelumnya, kita sering membaca-melihat-mendengar kata 'black campaign'.
Sebetulnya, sama juga dengan kehidupan sehari-hari, terkadang ada orang atau bahkan kita sendiri yang menjadi korban fitnah.
Bagaimana rasanya jika kita yang terkena fitnah? Pencemaran nama baik?
Tentu kita tidak suka...
Mari kita berusaha sebaik-baiknya untuk menjaga mulut dan hati kita.
Terutama, untuk tidak mengatakan hal-hal buruk apalagi yang tidak benar tentang orang lain.
Semoga Tuhan membimbing jalan kita.
(-fon-)

Janganlah engkau pergi kian ke mari menyebarkan fitnah di antara orang-orang sebangsamu; janganlah engkau mengancam hidup sesamamu manusia; Akulah TUHAN.
--- Imamat 19:16

Do Not Seek Revenge

Today's verse from the Book of Leviticus reminds us not to seek revenge.
And with all our strength, we should control ourselves against hatred.
To love others isn't an easy task, especially towards them who has hurt us deeply.
But, let's try our best, together we believe that God's love is able to heal every sadness in our hearts.
(-fon-)

Do not seek revenge or bear a grudge against anyone among your people, but love your neighbor as yourself. I am the Lord.
---Leviticus 19:18

Jangan Membalas Dendam

Ayat dari Kitab Imamat hari ini mengingatkan kita untuk tidak membalas dendam.
Serta dengan sekuat tenaga mengendalikan diri terhadap kebencian.
Mengasihi sesama memang bukan pekerjaan mudah, apalagi terhadap mereka yang telah melukai kita secara mendalam.
Namun, mari terus belajar, sama-sama kita percaya bahwa kasih Allah mampu menyembuhkan segala kepedihan hati.
(-fon-)

Jangan membalas dendam dan jangan membenci orang lain, tetapi cintailah sesamamu seperti kamu mencintai dirimu sendiri. Akulah TUHAN.
--- Imamat 19:18

No comments: